Indonesia kaya dalam unsur-unsur geografis, dalam Perpres disebut unsur rupabumi yang bervariasi dari ketinggian lebih dari 4000 m di atas muka laut sampai kira-kira 6000 m di bawah muka laut, dihu…
Perjalanan Provinsi Irian Jaya Barat sangat berliku dan nyaris membuat putus asa, karena sejak berdiri pada tahun 1999 sampai dengan 2011, nyaris tidak pernah lepas dari masalah. Satu yang pasti Pr…
Upaya ASEAN untuk membangun tiga pilar ASEAN Political and Security Community, ASEAN Economic Community dan ASEAN Social and Cultural Community pada 2015 membutuhkan kerja keras dan kesamaan langka…
Sistem sosial Indonesia dibangun atas keberagaman suku bangsa, ras, agama, dan keberagaman kelompok serta golongan. Kebhinekaan tersebut merupakan suatu kekayaan sekaligus menyimpan potensi konflik…
Pada tahun 1999, MPR mengesahkan Amandemen Pertama UUD 1945. Selama tiga tahun tersebut, MPR mengesahkan tiga amandemen lanjutan. Meskipun kontribusinya terhadap transisi Indonesia sebagai dampak j…
Buku ini berisi paparan lugas soal penetapan status keistimewaan Yogyakarta, diteropong dari perspektif sejarah, budaya, dan yuridis ketatanegaraan. Berisi pula pembeberan gaya kepemimpinan seorang…